Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2012

Mikrobiologi Acara III STERILISASI DAN KERJA ASEPTIS

Gambar
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI PERTANIAN ACARA III STERILISASI DAN KERJA ASEPTIS Disusun Oleh: Nama          : Aprian Aji Santoso NIM            : A1L010222 Kelas           : Agrotek D KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FAKULTAS PERTANIAN PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI PURWOKERTO 2012 BAB I PENDAHULUAN A.       Latar Belakang Salah satu bagian yang penting dalam mikrobiologi adalah pengetahuan tentang cara-cara mematikan, menyingkirkan, dan menghambat pertumbuhan mikroorganisme (Block, 2002). Cara yang digunakan untuk menghancurkan, menghambat pertumbuhan mikroorganisme dan menyingkirkan mikroorganisme berbeda-beda tergantung spesies yang dihadapi. Selain itu lingkungan dan tempat mikroba ini pun berbeda-beda misalnya dalam darah, makanan, air, sampah, roil, dan tanah. Hal tersebut juga dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan untuk menentukan cara untuk mengha

Mikrobiologi acara II Pembuatan Media Pertumbuhan

Gambar
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI PERTANIAN ACARA II PEMBUATAN MEDIA PERTUMBUHAN Disusun Oleh: Nama         : Aprian Aji Santoso NIM           : A1L010222 Kelas          : Agrotek D KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FAKULTAS PERTANIAN PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI PURWOKERTO 2012 BAB I PENDAHULUAN A.       Latar Belakang Media biakan adalah media steril yang digunakan untuk menumbuhkan mikroorganisme.  Media biakan terdiri dari garam organik, sumber energi (karbon), vitamin dan zat pengatur tumbuh (ZPT).  Selain itu dapat pula ditambahkan komponen lain seperti senyawa organik dan senyawa kompleks lainnya (Soeryowinoto, 1985). Media biakan yang mampu mendukung optimalisasi pertumbuhan milroorganisme harus dapat memenuhi persyaratan nutrisi bagi mikroorganisme. unsur tersebut berupa garam organik, sumber energi (karbon), vitamin dan zat pengatur tumbuh (ZPT).  Selai